Friday, 26 April 2013

Yoon Sang Hyun Menggantikan Kim Jae Won di I Hear Your Voice

Sebenarnya sudah dari beberapa hari yang lalu tahu kalau Oppa menolak tawaran ini. Pertama tahu sih kecewa, tapi melihat alasan Oppa yang menolak karena sedang mempertimbangkan tawaran drama lain saya langsung berubah sumringah. Hahaha. mungkin Oppa bener-bener mengerti saya supaya konsentrasi dengan tontonan 'Queen Classroom' jadi drama ini ga dia ambil di slot waktu yang sama hahaha.

Saturday, 20 April 2013

Kim Jae Won Akan Hadir dengan Drama Baru

Jerit, teriak-teriak, nangis, tertawa. Semua jadi satu pas baca info di facebook kalau Kim Jae Won ditawari drama baru. Senang? pastinya. Sedih iya juga. Kenapa? karena drama ini akan airing di bulan Juni menggantikan All About My Romance di slot Rabu - kamis dimana dramanya Mami Mishil juga akan tayang di bulan dan slot hari yang sama. Galau....

Wednesday, 17 April 2013

Sinopsis Queen of Ambition Episode 13

Pagi hari di rumah keluarga Baek, sebelum Da Hae melihat Ha Ryu memeluk Do Kyung. Mereka masih di rumah bersiap-siap akan berangkat ke kantor bersama. Do Kyung merapikan pakaian ayahnya. Do Hoon dan Da Hae turun bersama-sama. Ji Mi menanyakan apa semalam Da Hae tidur nyenyak. Da Hae menjawab pendek ya.

Tuesday, 16 April 2013

The Queen's Classroom Mengkonfirmasi Beberapa Pemain

Setelah beberapa waktu lalu Go Hyun Jung mengkonfirmasi keikutsertaannya mengisi jajaran cast The Queen Classroom, sekarang ada beberapa aktor dan aktris yang mengkorfirmasi mengikuti jejak Mami. siapa saja. 
Julian Kang
 Bule berdarah Korea - Kanada ini sudah membintangi beberapa drama. Salah satunya menjadi cameo di drama remaja To The Beautiful You. Julien Kang juga ikut ambil bagian dalam We Got Married sebagai pasangannya Yoon Se Ah (Hong Sera, AGD) (wakaka belum pernah nonton WGM) Julian Kang akan berperan sebagai Guru Bahasa Inggris yang katanya doyan nge-gosip hahaha. Penasaran kira-kira gimana ya guru cowok yang doyan nge-gosip.

Friday, 12 April 2013

[Upcoming K-Drama] Empire of Gold

 
Selain drama The Queen's Classroom ternyata masih ada drama yang menarik perhatian saya. Golden Empire. Apa yang membuat saya tiba-tiba tertarik menantikan drama ini. Tim produksi, cast dan jalan cerita. 

Go Hyun Jung Mengkonfirmasi Drama Baru 'The Queen's Classroom'

Bulan Januari lalu Mami Mishil hehe, Go Hyun Jung diberitakan untuk di cast sebagai pemeran utama wanita dalam serial drama MBC terbaru The Queen’s Classroom dan saat itu Mami sedang mempertimbangkannya. Tapi sekarang Mami mengkonfirmasi untuk memainkan peran sebagai guru yang bernama Ma Yeo-Jin.

Wednesday, 10 April 2013

Sinopsis May Queen Episode 38 Part 2 -End-

Hae Joo berdiri menatap galangan kapal. Ia berada di tempat favoritnya ketika kecil dulu. Tempat yang bisa membuatnya melihat seluruh tempat pembuatan kapal. Chang Hee datang menghampirinya. Keduanya sudah janjian bertemu. Chang Hee tersenyum tak menyangka ternyata Hae Joo datang lebih awal dari perkiraannya.

Tuesday, 9 April 2013

Sinopsis May Queen Episode 38 Part 1

Presdir Jang mencekik Hae Joo kuat-kuat. Ia akan membunuh gadis itu. “Kalau kau mati maka semuanya akan berakhir, tak akan ada yang terjadi.”

Wednesday, 3 April 2013

Drama Yang Tayang di Bulan April


Berhubung ada yang bertanya tentang piku di header sekalian saja saya sebutkan beberapa drama yang baru tayang dan yang sedang tayang di Channel Korea Selatan. Tapi yang saya sebutkan hanya dari 3 stasiun TV saja. SBS, MBC dan KBS itu pun tidak termasuk daily drama (drama yang tayang Senin–Jum’at)

[Rekap Singkat] Queen of Ambition Episode 24


lagi ga bisa konsentrasi nulis sinopsis karena terbayang-bayang ending QOA nanti gimana dan semalam terjawab sudah dan itu cukup membuatku nyenyak tidur hahaha.

Untuk pertama kalinya saya nonton streaming langsung. Tadinya ragu mau nonton apa ga, eh jam 20.30 akhirnya tancap gas dan itu kebagian 30 menit terakhir.

Sapaan di Tahun 2018

Assalamu'alaikum kawan, apa kabarnya? Buat teman-teman muslim Selamat Menjalankan Ibadah Puasa.